Senin, 25 Februari 2013

Updated for Bunkasai USU

Sebelumnya saya nge-post soal Bunkasai USU 2013, nah untuk tambahan info, setelah menyambangi sekretariat panitia, saya mendapatkan denah lokasi dan syarat dan ketentuan mengikuti berbagai lomba di BUNKASAI USU 2013 ini. Ok, here we go


Gambarnya silahkan di download biar lebih jelas ^^/

selanjutnya, dibawah ini adalah persyaratan berpartisipasi di BUNKASAI USU 2013, lengkap dengan contact person yang mengepalai masing-masing acara.

SYARAT MENGIKUTI PERLOMBAAN BUNKASAI USU 2013

Untuk keseluruhan lomba, berkas-berkas pendaftaran dikumpulkan paling lambat 9 Maret 2013 ke panitia di sekretariat panitia Bunkasai 2013, FIB, USU dan disertai:
*Foto 3 x 4 masing-masing peserta sebanyak 1 lembar (ditempel pada formulir pendaftaran)
*Fotokopi kartu pelajar masing-masing peserta
*Keputusan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat

A. J-Style
1. Lomba terbuka untuk umum
2. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia
3. Tidak mengandung unsur SARA (yaoi, yuri)
4. Memberikan foto contoh baju J-Style yang akan dikenakan saat lomba.
5. Aksesoris yang dikenakan tidak harus sesuai dengan foto yang diberikan (bisa dimodifikasi)
6. Mengikuti technical meeting sesuai dengan jadwal yang ditentukan panitia
7. Peserta sudah ada di tempat perlombaan sekurang-kurangnya 1 jam sebelum perlombaan untuk registrasi ulang
8. Batas waktu penampilan peserta di panggung adalah 60 detik

B. Cosplay
1. Lomba terbuka untuk umum
2. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia
3. Kostum yang digunakan sesuai dengan karakter yang ditiru
4. Peserta dilarang membawa senjata asli atau benda yang dapat membahayakan sebagai aksesoris/perlengkapan
5. Peserta dilarang berpakaian terlalu vulgar yang dapat mengundang unsur pornografi
6. Peserta membawa foto atau gambar karakter yang akan ditampilkan kepada panitia
7. Peserta diharapkan menjaga barang berharga masing-masing saat perlombaan
8. Durasi maksimal adalah 1,5 menit untuk peserta individu, maksimal 3 menit untuk peserta duet, dan maksimal 10 menit untuk peserta cabaret.

C. Shodo
1. Siswa SMA/sederajat Kota Medan dan sekitarnya
2. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia
3. Jumlah peserta maksimal 1 (satu) orang per instansi/sekolah.
4. Jumlah peserta yang diterima 40 orang, jika kuota sudah penuh maka pendaftaran ditutup.

D. Karaoke
1. Siswa SMA/sederajat Kota Medan dan sekitarnya
2. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia
3. Peserta menyediakan musik karaoke masing-masing dalam bentuk CD
4. Lagu yang dibawakan wajib lagu bahasa Jepang
5. Mengikuti audisi dan technical meeting (TM) sesuai jadwal yang ditentukan panitia

E. Komik
1. Siswa SMA/sederajat Kota Medan dan sekitarnya
2. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia
3. Peserta wajib menyerahkan kepada Panitia contoh karya kepada panitia saat mendaftar.
4. Komik terdiri atas 4 panel
5. Cerita tidak boleh mengandung unsure SARA, yaoi, maupun yuri.
6. Panitia hanya menyediakan kerta gambar, peralatan gambar dibawa oleh peserta.
7. Komik hitam putih.
8. Peserta wajib mengikuti TM, yang tidak ikut dianggap batal mengikuti perlombaan.
9. Cerita komik harus sesuai dengan thema yang sudah disediakan. Tema yang disediakan adalah “SCHOOL LIFE”
10. Selengkapnya akan di jelaskan di Technical Meeting (TM)

F. Taikai Quiz
1. Siswa SMA/sederajat Kota Medan dan sekitarnya
2. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia
3. Masing-masing sekolah menyiapkan 1 tim yang terdiri dari 3 orang
4. Boleh didampingi oleh guru pendamping (1 sekolah 1 orang guru pendamping)

KONTAK INFORMASI DAN PENDAFTARAN BUNKASAI USU 2013

FRANS | 08990056008
LIM | 087868436305
VINDO | 08153013699
YULI | 085359590824

Daftar kontak koordinator bagian acara [ LOMBA ] Bunkasai USU 2013

J-STYLE | AYU | 085372252900
KARAOKE | LISNA | 085275786076
SHODOU [KALIGRAFI JEPANG] | DILA | 085760837357
KOMIK | OVI | 085359589542
TAIKAI [KUIS KEJEPANGAN] | HELGA | 081263839716
COSPLAY | CITRA | 085762893968

Daftar kontak koordinator bagian acara [ NON-LOMBA ] Bunkasai USU 2013
FUN GAMES | DARA | 087868739536
OBAKE [RUMAH HANTU] | EFIPANI | 089666443321
ORIGAMI | ERLINDA | 085763228811
PEMUTARAN FILM JEPANG | DEA | 085780818880
DORAMA [DRAMA JEPANG] | PUTI | 085277848968
SUSHI | SYAFRIZAL | 085761001761
JASSO [KONSULTASI PENDIDIKAN JEPANG] | BARRY | 085767658545
PEMBACAAN PUISI JEPANG | DIAN | 087869355895
BON ODORI [TARIAN TRADISIONAL JEPANG] | CICI | 087868734464
MAIDCAFE | AMI | 089692440473



Selamat ber-Jepang-Jepang  di BUNKASAI USU 2013 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar